Perwakilan Bakorwil Bojonegoro Berikan Sambutan Pada Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar Tahun 2021

Diterbitkan tanggal 27 Oktober 2021 931


Kepala Bakorwil Bojonegoro yang diwakili oleh Kepala Bidang Kemasyarakatan Bapak Drs. Edhi Sigit Satyanto, MM memberikan sambutan pada acara Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar Tahun 2021 di Pondok Pesantren Pangkalan Gugus Depan Pondok Pesantren Alrosyid, Bojonegoro pada Rabu (27/10/2021).

Pada sambutan yang dibacakan oleh Kabid Kemasyarakatan, Kabakorwil Bojonegoro menyampaikan bahwa acara ini diharapkan untuk dapat menjadi media memupuk rasa nasionalisme dan wawasan kebangsaan bagi generasi muda.

“Adanya penyelenggaraan kursus pembina pramuka mahir tingkat dasar tahun 2021 ini, adalah media yang tepat, yang mampu memupuk nasionalisme dan wawasan kebangsaan bagi generasi muda.” Kata Kabakorwil Bojonegoro dalam sambutannya.

Sebagai penutup, beliau berharap bahwa acara ini dapat bermanfaat bagi seluruh peserta.

Dapatkan berita lainnya melalui Google News

BERITA LAINNYA





Bakorwil Bojonegoro






Lokasi

Kontak

Jl. Pahlawan Nomor 5 Bojonegoro

(0353) 5254758, 881901

bakorwil2@jatimprov.go.id

http://bakorwilbojonegoro.jatimprov.go.id



Copyright © 2023. Situs Resmi Badan Koordinasi Wilayah Bojonegoro.